Dukung UMK Berdaya, PLN dan Rumah BUMN Blitar Gelar Bazar Ramadan
Jumat, 14 Maret 2025 - 20:51 WIB
Sumber :
- Istimewa
"Momen Ramadan sangat tepat untuk mendorong daya beli masyarakat demi meningkatkan omzet pelaku UMK di Blitar. Kami juga berharap tercipta peluang baru bagi pelaku UMK yang memberikan dampak positif bagi perekonomian di Blitar secara keseluruhan," ungkapnya.
Tidak hanya bazaar UMKM, dalam kegiatan ini Yayasan Baitul Mal (YBM) PLN berkolaborasi bersama Srikandi PLN memberikan santunan kepada 20 anak yatim di sekitar lokasi.