Tak Main-Main, Dua Pemain Asing Gabung Persib Bandung Jelang Musim Kompetisi 2025-2026

Luciano Guaycochea resmi gabung Persib Bandung
Luciano Guaycochea resmi gabung Persib Bandung
Sumber :
  • Viva

Sebagai juara bertahan Liga 1 dalam dua musim terakhir (2023/2024 dan 2024/2025), langkah cepat Persib dalam mendatangkan pemain berkualitas menjadi sinyal kuat bahwa mereka siap mempertahankan dominasi di kompetisi musim depan.

Artikel ini telah tayang di viva.co.id berjudul "Ganas, Persib Datangkan Pemain Brasil dan Argentina untuk Liga 1 2025/2026https://www.viva.co.id/bola/liga-indonesia/1833960-ganas-persib-datangkan-pemain-brasil-dan-argentina-untuk-liga-1-2025-2026