Viral! Seragam Loreng Lolos dari Tilang Polisi, Kok Bisa?

Tangkapan video viral TNI lolos dari razia Polisi
Sumber :
  • Ist

Sebuah video viral memperlihatkan seorang pengendara motor berseragam loreng lolos dari razia polisi saat masuk jalur busway. Kejadian tersebut terekam kamera, dan dibagikan ke media sosial hingga menjadi perbincangan warganet.

Viral, Pemuda di Jombang Ditelanjangi setelah Tertangkap Basah Sekamar dengan Istri Orang

Melihat dari video singkat yang diunggah akun Tiktok @dascamindonesia, beberapa polisi sedang mengamankan pengendara motor yang melewati jalur busway, dan melakukan tilang.

Namun perlakukan berbeda ditemukan ketika pengguna motor Yamaha NMAX dengan celana loreng, petugas sempat memberhentikan pengendara tersebut, lalu tiba-tiba langsung dipersilahkan jalan.

Viral, Pria Diduga ODGJ di Mojokerto Lecehkan Karyawati Toko Kosmetik

Tidak diketahui alasan polisi membebaskan pengguna motor yang diduga oknum TNI tersebut, namun adanya kejadian tersebut, memancing banyak netizen melemparkan komentar.

“Wah celan loreng bisa lewat jalur busway yah,” tulis status postingan tersebut.

Geger Kondom Berserakan di RTH Tubagus Angke Jakarta, Patroli Digencarkan

Larangan melintasi jalur bus TransJakarta itu tertulis pada Peraturan Daerah DKI Jakarta Nomor 5 tahun 2014 tentang Transportasi, tepatnya pada Pasal 90 ayat 1.

Dalam aturan itu berbunyi setiap kendaraan bermotor selain mobil bus angkutan umum massal berbasis jalan dilarang menggunakan lajur, atau jalur khusu sangkutan umum masal berbasis jalan.

Halaman Selanjutnya
img_title