Ketahuilah! 10 Ciri Pria Ini Berpotensi Lakukan KDRT
Rabu, 11 Januari 2023 - 09:11 WIB
Sumber :
- Istimewa
Gaslighting
Dia sering menyangkal tindakannya sebelumnya, meremehkan perilaku kasarnya sendiri, menolak menanggapi kekhawatiran anda dengan serius, menyebut Anda gila atau dramatis, atau menyalahkan anda atas perilakunya.