Inovasi Usaha Minuman dari Buah-buahan, Potensi Cuan di Bulan Ramadan
Minggu, 24 Maret 2024 - 14:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
Potongan buah segar bisa dimakan dan sirop manis yang menjadi kuahnya bisa diminum untuk melepas dahaga. Itu dia 3 kreasi takjil dari buah-buahan yang bisa kamu coba sebagai ide usaha di bulan Ramadan.