Tangkapan Ikan Layur di Tulungagung Capai 1000 Ton
Sabtu, 10 Agustus 2024 - 14:32 WIB
Sumber :
- Istimewa
"Kelihatanya ada kenaikan, sampai akhir tahun kira-kira ada kenaikan," imbuhnya.
Namun, dari data selanjutnya untuk 2023 secara umum meningkat. Tahun kemarin seluruh tangkapan ikan laut sebesar 6 ribu ton. Ikan layur tak sebesar tahun ini hanya menyentuh 200an ton dalam setahun.
Ulul menjelaskan bahwa Dinas Dinas Perikanan Kabupaten Tulungagung tengah berupaya membuat nelayan semakin sejahtera. Salah satunya dengan implementasi aksi perubahan keluarga nelayan Berseri (Berdaya Saing, Sejahtera dan Mandiri).
Melalui kegiatan tersebut nelayan tak berpangku tangan pada hasil tangkapan. Melainkan juga bisa mengembangkan olahan turunan hasil ikan yang diperoleh melaut tidak melaut semisal musim gelombang ombak tinggi.