Nyoblos di TPS 16, Salawat dan Hadrah Iringi Calon Bupati Gresik Gus Yani
Rabu, 27 November 2024 - 14:30 WIB
Sumber :
- Tofan Bram Kumara/Viva Jatim
“Usai pilkada serentak mudah-mudahan masyarakat Gresik, sejahtera, mudah kerja, bantuan tepat sasaran, dan infrastruktur ditingkatkan,” tambahnya memungkasi.
Calon bupati Gresik nomor urut 1 ini menilai iringan musik hadrah saat hendak menggunakan hak suaranya, sengaja ditampilkan sebagai sinkronisasi antar tim. Diharapkan, setiap langkah dan impian dimudahkan semua.
“Pilkada serentak tahun ini bagian dari kami mencalonkan diri. Saya berdoa yang terbaik khususnya dalam pembangunan Gresik kedepan,” ungkap Gus Yani.