Bahlil Tegaskan Tidak Intervensi Pemilihan Ketua DPD Golkar Jatim

Bahlil Tegaskan Tidak Intervensi Pemilihan Ketua DPD Golkar Jatim.
Bahlil Tegaskan Tidak Intervensi Pemilihan Ketua DPD Golkar Jatim.
Sumber :
  • A Toriq A/Viva Jatim

Hingga batas akhir pendaftaran Calon Ketua DPD Golkar Jatim, tercatat hanya ada satu calon yakni Ali Mufthi. Meski ada nama-nama yang masuk di bursa Calon Ketua Golkar Jatim seperti, Blegur Prijanggono, Kodrat Sunyoto, hingga Heru Tjahjono, diketahui mereka tidak mendaftar. Kemungkinan pemilihannya pun dilaksakan secara aklamasi.