Orang Kaya Suka Begitu, Cuitan Mendiang Kasino yang Viral gegara Kasus Mario

Mendiang Kasino, Komedian Warkop DKI
Sumber :
  • IST/Viva Jatim

"Orang kaya memang suka gitu. Tengil. Kayak duit bapaknya halal aja," demikian quote yang diucapkan Sanwani dalam film 'Gengsi Dong'.

Sontak saja, cuitan yang diunggah ulang akun gosip @lambeturah ramai dikomentari netizen.

"Alm Kasino sudah memprediksi sejak lama tentang kejadian yang lagi viral ini," komentar netizen.

"Ah kasino the legend emg suka bener...," kata lainnya.

"Pejabat pajak yg lain langsung pada briefing anak anaknya," ujar lainnya.

"Ini membuktikan bhwa anak org kaya dari dlu udh seperti itu," kata lainnya.