Ganjar Creasi Latih Peternak Bojonegoro Budidaya Indigofera, Apa itu?

Relawan Ganjar Creasi melatih warga di Kabupaten Bojonegoro.
Sumber :
  • Istimewa

Sementara itu, Gilang Ady Permana selaku pemateri mengungkapkan, untuk memulai budi daya indigofera terbilang cukup mudah. Penanaman bisa dilakukan di mana saja, bisa di halaman rumah, di pinggir jalan, dan lahan-lahan kosong lainnya.

Dihantam Ombak, Penambang Pasir di Bojonegoro Hilang Tenggelam

"Jadi, ada dua alternatif. Yang pertama itu lewat bibit atau benih bijinya atau bisa juga membeli dari pembudidaya ataupun pembibit. Jadi, ada pembibitnya indigofera itu,” kata Gilang.