3 Ribu Lebih Anak-anak dan Perempuan Jadi Korban Serangan Israel di Palestina
Minggu, 29 Oktober 2023 - 16:00 WIB
Sumber :
- viva.co.id
Sementara itu, jumlah populasi di Palestina pada Oktober 2023 mencapai 5,3 juta orang. Sedangkan menurut NPR, populasi warga Palestina di Jalur Gaza mencapai 2,2 juta jiwa. Hampir dari setengah populasi di Gaza atau 47 persen di antaranya berusia di bawah 18 tahun.
Konflik yang semakin memanas di Palestina membuat banyak warganya meninggal dunia di usia belia. Mereka bisa meninggal gegara serangan lawan atau bahkan menjadi salah satu korban karena sistem kesehatan yang sangat buruk di sana.