5 Fakta Unik Jelang Pertandingan Madura United vs Persib Bandung

Madura United vs Persib Bandung
Sumber :
  • viva.co.id

Sementara pemain kunci dari Madura United adalah Junior Brandao. Pemain asal Brasil itu sudah mengemas delapan gol selama berseragam Madura United, ia diprediksi akan merepotkan barisan pertahanan Persib Bandung.

11 Laga Tanpa Kemenangan, Pelatih Persik Fokus Perbaiki Pertandingan Selanjutnya