Meriahnya Perayaan Cap Go Meh di Surabaya, 10 Ribu Makanan Ludes

Perayaan Cap Go Meh di Taman Surya Balai Kota Surabaya.
Perayaan Cap Go Meh di Taman Surya Balai Kota Surabaya.
Sumber :
  • Humas Pemkot Surabaya

 

“Alhamdulillah, perayaan Cap Go Meh berjalan dengan lancar. Ini menunjukkan bahwa Balai Kota adalah milik bersama, milik semua agama, dan milik semua umat,” kata Eri.

Eri menerangkan, perayaan Imlek Malam Cap Go Meh bukanlah sebuah ritual keagamaan tetapi merupakan tradisi budaya. Karena itu, semua lapisan masyarakat dapat merayakan tanpa memandang suku, agama, dan etnis.“

Cap Go Meh ini adalah budaya," ucapnya.

Sementara itu, Ketua Koordinator Paguyuban Masyarakat Tionghoa Surabaya, Abdullah Nurawi, menyampaikan terima kasih kepada Wali Kota Eri Cahyadi karena telah memfasilitasi Perayaan Imlek Malam Cap Go Meh di Balai Kota Surabaya.

“Masyarakat sangat antusias sekali, dan kami melibatkan banyak UMKM di sini (Surabaya) untuk membuat Lontong Cap Go Meh sehingga ini juga salah satu upaya pemberdayaan ekonomi.