Anak Kecil Terjepit Motor, Polisi Sigap Berikan Pertolongan di Blitar

Proses evakuasi anak terjepit roda sepeda motor di Blitar.
Proses evakuasi anak terjepit roda sepeda motor di Blitar.
Sumber :
  • Viva Jatim/Madchan Jazuli

"Selain itu, penggunaan alat pengaman tambahan bagi anak-anak juga sangat dianjurkan untuk menghindari kejadian serupa di masa mendatang," paparnya.

Peristiwa tersebut memperoleh perhatian luas dari masyarakat Blitar, yang mengapresiasi kepedulian serta kecepatan respons pihak kepolisian dalam menangani situasi darurat.

Satlantas Polres Blitar berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan mengedepankan prinsip keselamatan, profesionalisme, serta kepedulian.