Deretan Negara Arab yang Jalin Hubungan Diplomatik dengan Israel

PM Israel Benjamin Netanyahu
Sumber :
  • viva.co.id

Negara yang berada di kawasan Asia Barat ini telah mengumumkan menjalin hubungan diplomatik dengan Israel sejak 2020 lalu. Kesepakatan ini ditengahi oleh Donald Trump yang kala itu menjadi Presiden AS. Hal ini diambil untuk memajukan kawasan Timur Tengah.

Soal Serangan Rudal dari Iran, Israel: akan Ditanggapi dengan Baik

Tak lama setelah itu, UEA secara resmi membuka kedutaan besar di Israel. Selain itu UEA disinyalir enggan memutuskan hubungan diplomatik dengan Israel dengan alasan mengamankan gencatan senjata dan membuka koridor kemanusiaan.

3. Bahrain

Iran Tak Segan bakal Cecar Israel bila Berani Membalas Serangan

Bersama Uni Emirat Arab, Bahrain juga turut membuka hubungan diplomatik penuh dengan negeri Zionis tersebut. Melalui perjanjian pada tahun 2020, kedua negara tersebut menyerukan hubungan diplomatik penuh, tetapi menghindari istilah normalisasi.

Mengenai alasan tersebut, salah satunya yang diungkapkan adalah untuk mendukung jalannya perdamaian di Timur Tengah. Apalagi ada ancaman Iran, negara yang menjadi musuh bagi Israel dan Bahrain. Kini, Bahrain pun memutuskan hubungan diplomatik dengan Israel.

Menakar Kekuatan Timnas Indonesia Vs Australia Jelang Duel di Piala Asia

4. Mesir

Mesir adalah negara Arab pertama yang menjalin hubungan diplomatik dengan Israel. Padahal, keduanya memiliki riwayat panjang perseteruan termasuk beberapa perang besar. Namun, Mesir dan Israel menandatangani perjanjian damai pada 1979 dan menjalin hubungan mesra.

Halaman Selanjutnya
img_title