Deretan Kontroversi Film A Business Proposal Versi Indonesia, Rumah Produksi Minta Maaf

Film a Business Proposal versi Indonesia.
Sumber :
  • VIVA

Surabaya, VIVA Jatim –Film "A Business Proposal" versi Indonesia yang baru saja tayang menuai berbagai kontroversi dan menjadi perbincangan hangat publik. 

Jokowi Sebut Politik Indonesia Mirip Drakor, Dibantah Hasto PDIP

Adaptasi dari drama Korea populer ini mendapatkan kecaman dari warganet Tanah Air di media sosial. Salah satu topik utama yang menjadi sorotan adalah pernyataan Abidzar Al-Ghifari yang dinilai blunder dan kontroversial.

Lantas, kontroversi apa saja dalam film "A Business Proposal" versi Indonesia? Berikut artikel kontoversinya dilansir dari VIVA pada  Rabu, 12 Februari 2025, salah satunya Abidzar yang promo sendiri usai tayang.

Brand Fashion Korea Hadir di Surabaya, Siap Manjakan Pecinta Drakor

1. Pernyataan Abidzar yang Memicu Kontroversi

Awal mula kontroversi datang dari pernyataan Abidzar Al-Ghifari yang mengaku tidak menonton versi drama Korea dengan tujuan ingin menciptakan karakter sendiri. Pernyataan tersebut menimbulkan banyak kritik dari warganet. 

Catat Jadwalnya! Film Phantom Asal Korea yang Bercerita Penjajahan Jepang Rilis Tahun 2023  

"Gua sempat nonton di episode satu, cuma memutuskan untuk berhenti karena pada akhirnya ini adalah karakter yang akan gua buat sendiri bersama direktur gua pengen dibikin plek-ketiplek," kata Abidzar.

2. Seruan Boikot dan Kekecewaan Penggemar

Halaman Selanjutnya
img_title