Jadikan Wajah Lebih Mempesona, Ini 5 Tips Cegah Jerawat

Ilustrasi jerawat
Sumber :
  • Istimewa

Jatim – Masalah jerawat pada kulit acap kali menjadi hal yang menganggu performa seseorang. Baik itu laki-laki maupun perempuan. Tak hanya performa, seseorang yang sudah terlanjur didiami jerawat, tidak akan merasa nyaman dengan keberadaannya. Rasa sakit, nyeri, gatal dan sebagainya menjadi hal sudah melekat. 

Hindari 7 Kebiasaan yang bikin Wajah Cepat Tua sebelum Waktunya

Jerawat bisa menimpa siapa saja dan umur berapa saja. Tergantung dengan jenis kulit seseorang dan gaya hidup yang dijalaninya. Utamanya bagi kalangan muda dan remaja, jerawat lebih rentan hinggap lantaran di masa itu terjadi perubahan hormon. 

Kondisi yang demikian tentu dapat mengurangi kepercayaandiri seseorang di hadapan publik. Untuk itu haruslah dilakukan perawatan untuk mengurangi potensi kemunculannya. 

Bikin Tak PD, Jerawat dan Kulit Berminyak Bisa Diatasi dengan Hal Ini

Dikutip dari VIVA Lifestyle, berikut 5 langkah yang mudah dan ampuh untuk mengatasi jerawat pada kulit Anda. 

Gunakan Produk Non-Komedogenik

Begini Cara Bedakan Skincare Palsu dengan yang Asli

Produk perawatan wajah non-komedogenik adalah hal wajib untuk kulit rentan berjerawat. Hal ini meliputi pencuci wajah, pelembab dan tabir surya, begitu juga riasan yang akan dipakai. 

Non-komedogenik artinya produk tersebut tidak akan menyumbat pori dan label produk akan dengan jelas menyatakan hal ini. Jika tidak, artinya produk tersebut komedogenik dan tentunya tidak bisa mengatasi masalah jerawat

Halaman Selanjutnya
img_title