PDIP Jatim Mulai Berhitung Peluang Duet Kiai Marzuki-Risma di Pilgub Jawa Timur 2024

Sekretaris DPD PDIP Jatim Sri Untari Bisawarno
Sumber :
  • VIVA Jatim/A Toriq A

Menurut Untari, Jatim menjadi atensi besar dari PDIP.  Sebagai provinsi dengan penduduk terbesar kedua di Indonesia, Jawa Timur memiliki banyak potensi strategis. Sehingga, dalam berbagai keputusan politik nantinya akan menunggu arahan lebih jauh dari Megawati dan DPP PDIP. 

PKS Diam-diam Datangi Khofifah di Kediamannya, Tanda Bergabungkah?

"Kami akan berhati-hati di dalam memutuskan. Tetapi kita mau konsentrasi dulu untuk Pilkada Kabupaten/kota yang jumlahnya sangat banyak," terang Untari.