Warga Geram Ada Konser di Halaman RSUD Bangil, Band Kotak Minta Maaf
Kamis, 3 Agustus 2023 - 15:24 WIB
Sumber :
- Istimewa
"Upaya demi upaya sudah kita jalankan sebaik mungkin tapi tetap kami adalah penghibur dan bintang tamu. Pemilihan venue lokasi dan lain-lain itu diluar kuasa kami, itu wewnang tuan rumah," tulis manajemen dalam postingan.