Timnas Indonesia U-19 berhasil menaklukkan Filipina dengan skor 6-0 dalam laga perdana Grup A Piala AFF U-19 yang berlangsung di Stadion GBT Surabaya, Rabu, 17 Juli 2024.
Timnas Indonesia U-19 akan melakoni laga perdana melawan Filipina dalam pertandingan Piala AFF U-19 2024 grup A. Indonesia mempunyai peluang memenangkan pertandingan
Indra Sjafri mengaku akan berusaha sebaik mungkin untuk bisa memenuhi target sesuai target PSSI. Namun, ia mengaku dirinya hanya seorang manusia, bukan Tuhan.
Sebanyak 2.959 personel gabungan TNI-Polri dan dari instansi terkait dikerahkan untuk mengamankan pelaksanaan turnamen Piala AFF U-19 di Surabaya pada 17-29 Juli 2024.
saat pertandingan Piala AFF U-19, PLN akan menjaga keandalan pasokan listrik dengan tiga lapis perlindungan, termasuk dua sumber utama dari PLN, UPS, dan genset.
Pemkot Surabaya akan mengatur skema pembuangan sampah agar tidak bau selama pertandingan Piala AFF U-19 2024. Pemkot ingin memberikan pelayanan terbaik