Ribuan Warga NU Doakan Keselamatan dan Kedamaian Sumenep di Puncak Hari Santri 2024
Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:16 WIB
Sumber :
- Ibnu Abbas/Viva Jatim
Selain ribuan warga NU, Puncak Peringatan Hari Santri 2024 ini juga dihadiri oleh sejumlah pihak. Antara lain, Pengasuh Pondok Pesantren, Forkopimda, KPU, Bawaslu, Perguruan Tinggi, Partai Politik dan Organisasi Masyarakat (Ormas).