Ribuan snack yang diketahui mendekati masa kedaluwarsa tersebut rencananya akan dibagikan saat pelaksanaan pemungutan suara di setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS).
Polres Gresik meningkatkan pengamanan di seluruh Kantor Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk memastikan keamanan dan kelengkapan logistik Pemilu 2024.
Kasus ini menimpa AFR (25), seorang karyawan asal Taman, Kabupaten Sidoarjo. Peristiwa itu terjadi pada Rabu, 11 September 2024, sekitar pukul 19.15 WIB, di Surabaya.
Wakil Menteri Komunikasi dan Digital (Wamenkomdigi) Nezar Patria mengaku sudah mengantisipasi kenaikan trafik telekomunikasi 4,6 sampai 16 persen untuk libur Nataru.
Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak akan digelar pada Rabu, 27 November 2024. Ribuan personel gabungan siap mengamankan TPS pada hari pencoblosan.
Mendes Yandri pun menjelaskan bahwa 20 persen dari total dana desa yang akan digunakan untuk ketahanan pangan angkanya diperkirakan mencapai Rp16 triliun.