Tolak Kenaikan BBM, Fraksi PKS Jatim Kompak Bawa Poster saat Paripurna

Anggota Fraksi PKS Jatim ramai-ramai tolak kenaikan BBM
Sumber :
  • Toriq/Viva Jatim

Baca juga: Nelayan Tulungagung: Solar Naik Tidak Masalah Asal Tidak Dibatasi

DPRD Jatim Beri Saran Gandeng Swasta untuk Proyek Pansela

"Air mata mereka belum tuntas dari kesedihan karena kondisi pendemi Covid-19, warung-warung mereka baru saja banyak pembeli dan tidak tutup lebih awal lagi, orderan daring mereka baru saja normal terpakai karena para pekerja sudah mulai normal off line, para buruh yang ter-PHK juga baru mulai lagi masuk kerja,” urainya. 

Oleh karenanya, ia pun mengajak semua anggota DPRD Jatim untuk satu suara menolak kenaikan harga BBM. Sebab kesatuan suara ini dapat menjadi kekuatan dalam mendesak presiden untuk membatalkan kebijakannya tersebut.

Banyak Guru Dikriminalisasi karena Tindak Siswa di Sekolah, Ini Respon DPRD Jatim

"Untuk teman-teman wakil rakyat di Indrapura (DPRD Jatim), saya mengajak panjenengan semua untuk turut serta melakukan hal yang sama. Melakukan penolakkan terhadap harga BBM non-subsidi, sebagai bukti keterpihakkan kita kepada masyarakat banyak," ajaknya.