Caleg Demokrat Gresik Bantu Warga Duduksampyan yang Kesulitan Air Bersih

Penyaluran air bersih untuk warga Duduksampeyan Gresik
Sumber :
  • Tofan Bram Kumara/Viva Jatim

"Kami masih akan melakukan kegiatan sosial untuk air bersih kepada warga yang terdampak kekeringan akibat musim kemarau. Agenda besok ke Desa Sumari dan Desa Bendungan di kecamatan Duduksampyan," ucap Cak Sul sapaan akrabnya.

Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia, Anggota DPR RI Anita Jacoba Gah Ditegur Partainya

Salah satu warga Desa Kramat Syaiful mengaku bantuan air bersih ini sangat membantu warga. Apalagi musim kemarau ini belum pasti kapan akan berakhir.

"Alhamdulillah, Desa mendapatkan bantuan air bersih untuk kebutuhan sehari-hari. Ini sangat membantu kami warga Desa untuk mandi, cuci dan lainnya," ucapnya.

Senyum Warga Sumberejo Terima Bantuan Air Bersih KAUJE Korda Trenggalek