Kembali Dilantik, Prof Haris Lanjutkan Amanah Jadi Rektor Unhasy Jombang Periode 2024-2028
Kamis, 12 September 2024 - 21:30 WIB
Sumber :
- Viva Jatim/Nur Faishol
Acara sakral dan bersejarah itu dihadiri dzurriyah Pesantren Tebuireng, Pengasuh Pesantren Tebuireng, jajaran pimpinan Unhasy, para dekan, Kaprodi, ketua lembaga, ketua badan, dan para pimpinan perguruan tinggi mitra.