Hindari 4 Kebiasaan Ini saat Sahur, Salah Satunya Langsung Tidur

Ilustrasi mengantuk
Sumber :
  • Viva

Dengan mengonsumsi banyak karbohidrat, ini dapat menyebabkan kantuk sehingga aktivitas akan terhambat. Oleh sebab itu, dianjurkan untuk mengonsumsi karbohidrat secukupnya dan pilih karbohidrat kompleks seperti nasi merah, oatmeal, dan kentang.

Bersama Komunitas Pemuda Peduli Dhuafa, Politisi PKB Gresik Ini Ajak Warga Berbagi

Terlalu Banyak Minum

Kebanyakan minum ternyata juga menjadi kebiasaan yang sering dilakukan umat muslim saat sahur. Terlalu banyak minum saat sahur dapat menyebabkan asam lambung naik, sehingga kamu akan merasa kembung dan mengalami gangguan pencernaan. Ini akan memicu perut terasa tidak nyaman, yang pada akhirnya akan menyebabkan badan lemas sepanjang hari.

Sasar Spot Menggambar Sekitar Stadion, Cara Komunitas Graffiti Trenggalek Isi Ngabuburit Ramadan

Langsung Tidur

Kebiasaan ini sangat sering dilakukan setelah sahur, sebab waktu tidur akan terpotong dan merasa ingin tidur lebih lama sebelum melakukan aktivitas lain seperti bekerja.

Lewat Buka Puasa Bersama, MKI Bangun Konsolidasi antar Sektor Ketenagalistrikan

Langsung tidur setelah makan akan memicu asam lambung kembali naik ke kerongkongan dan ini akan menyebabkan radang tenggorokan.

Minum-minuman Berkafein

Halaman Selanjutnya
img_title