Belasan Napi di Trenggalek Terancam Tak Bisa Nyoblos dalam Pemiilu 2024

Komisioner KPU Trenggalek, Muhammad Indra Setiawan.
Sumber :
  • Madchan Jazuli/Viva Jatim

Secara umum, ia mengaku memang di 4 kategori DPTb ini tidak semua kecamatan terdampak. Tapi memang mayoritas terdampak meski tidak semuanya. Secara kuantitas dalam pemrosesan update data, ada penambahan lumayan signifikan dibanding DPTb yang 9 kategori yang berakhir 15 Januari yang lalu.

Kemensos Beri 60 Titik Instalasi Air Bersih di Trenggalek, Novita: Pemantik Masyarakat Hidup Sehat

"Kita hari ini angka hari ini di angka 2.080 untuk DPTb masuk di Trenggalek, sementara yang keluar diangka 3.359," jelasnya.

KPU Trenggalek menambahkan data yang paling besar dalam kategorisasi ini pemilih di rutan yang mendominasi. Lalu disusul pindah pemilih karena ditugaskan bekerja atau ditempat lain.

AHY Ingatkan Hal Ini ke Prabowo Usai Bertemu Cak Imin Ketum PKB

"Yang keluar juga di dua hal ini yang paling dominan. Bekerja atau ditugaskan ditempat di hari pemungutan suara juga menjalani tahanan," imbuhnya.