Dari total 9 produk olahan pangan yang masih beredar, 7 di antaranya sudah bersertifikasi halal, sementara 2 produk lainnya tidak bersertifikasi halal.
Aksi itu dilakukan oleh pelaku sebanyak dua kali di rumahnya sendiri. Pelaku melancarkan aksinya saat rumah dalam keadaan sepi karena ibu korban bekerja di Surabaya.
Untuk mencukupi kebutuhan pangan tersebut, Pemprov Jakarta melakukan kerjasama dengan daerah produsen beras di Jawa Timur, salah satunya Kabupaten Kediri.
Gubernur Khofifah juga tengah fokus mengawal komitmen Pemprov Jatim dalam menyukseskan target nasional produksi padi dalam rangka mewujudkan ketahanan pangan.
Mengurus si kecil tentu tidak hanya cukup pada memenuhi kebutuhan hariannya, melainkan memastikan ia bisa tumbuh baik melalui asupan nutrisi yang optimal.