GP Ansor Surabaya Ancam Tolak Semua Pengajian Ustaz Syafiq Basalamah, Begini Alasannya

Kepala Satuan Koordinator Cabang Banser Kota Surabaya Agustiya Deni.
Sumber :
  • Viva Jatim/M Dofir

"Karena kalau [pengajian] tidak secara umum itu dikhawatirkan materi pengajian akan terulang lagi. Menyinggung amalia NU seperti zikir berjamaah itu nyanyi ramai-ramai. Menyinggung masyarakat Indonesia dengan nama Sri budaya kafir dan lain sebagainya," ucap Deni.

Bobby Nasution Respon Siswa SD Viral Laporkan Kondisi Guru yang Tidak Pernah Masuk

Untuk itu ia berharap, materi dakwah harus dirubah agar tidak menimbulkan gesekan dan penolakan dari organisasi keislaman lain.

"Kalau mau berkomitmen ya ayo, dirubah kontennya," tutup dia.

Psikolog Anak Beri Tips agar Anak Paham Aturan Pembatasan Pengguna Medsos

Seperti diketahui, GP Ansor dan Banser sempat melakukan penolakan terhadap pengajian Ustaz Syafiq Riza Basalamah di Masjid Assalam Puri Mas, Kecamatan Gunung Anyar, Kota Surabaya, pada Kamis, 22 Februari 2024.

Aksi penolakan kemudian kembali terjadi saat Ustaz asal Jember tersebut mengampu dalam pengajian di Masjid Al Ikhlas, Morokrembangan, pada Sabtu, 2 Maret 2024, tadi malam.

Mengenal Asta Cita Center, Lembaga Baru GP Ansor Wujudkan Indonesia Emas 2045

Untungnya saat penolakan berlangsung tidak menimbulkan kericuhan seperti yang sempat terjadi di Gunung Anyar, Kota Surabaya, beberapa waktu lalu.