Akibat Serangan Teroris di Gedung Konser Moskow, Korban Tewas Bertambah Jadi 115 Orang

Tim Penyelamat evakuasi korban di Gedung Konser Moskow
Sumber :
  • Viva

Beberapa orang memfilmkan orang-orang bersenjata dari lantai atas ketika mereka berjalan secara sistematis melalui kios-kios sambil menembaki orang-orang, menurut rekaman yang dibagikan di media sosial.

Tersangka Korupsi Pembangunan DAM Bentak Blitar Bisa Bertambah?

Kelompok ISIS mengaku bertanggung jawab atas serangan pada hari Jumat, dan mengatakan para pejuangnya menyerang pertemuan besar di pinggiran Moskow dan mundur ke pangkalan mereka dengan selamat.