Eri Cahyadi Singkirkan Emil di Bursa Cagub Jatim Versi SSC

Peneliti Senior SSC Surokim Abdussalam
Sumber :
  • A Toriq A/Viva Jatim

Lebih lanjut, Ikhsan menambahkan hasil kinerja pasangan Eri-Armuji selaras dengan perkembangan Kota Surabaya selama dipimpin mereka menunjukkan sebanyak 61.8% semakin baik, dan sebanyak 30,8% menyatakan sama saja. 

Kelakar Emil saat Ditanya Potensi Jadi Menteri: Nah Itu Lagi!

"Namun demikian, ada pula sebanyak 4,2% responden yang menyatakan semakin buruk, kemudian sisanya 3,2% menyatakan tidak tahu/tidak menjawab,” pungkasnya.

Sebagai informasi, hasil penelitian yang dilakukan oleh SSC ini dilaksanakan dari tanggal 01-10 Januari 2023 di 31 Kecamatan di Kota Surabaya. Sebanyak 1.200 responden dipilih dengan menggunakan metode stratified multistage random sampling dengan margin of error kurang lebih 2,83 persen dan tingkat kepercayaan sebesar 95 persen. Penentuan responden dalam setiap Kartu Keluarga (KK) dilakukan dengan bantuan kish grid.

THR-TRS di Surabaya bakal Dijadikan Tempat Konser Skala Internasional