Fakta-fakta Jaksa yang Nahan Tangis saat Baca Tuntutan Bharada E

Jaksa tahan tangis saat bacakan tuntutan Bharada E
Sumber :
  • viva.co.id

Jatim – Sejumlah fakta mengejutkan terjadi dari sikap jaksa yang kedapatan menahan tangis saat membacakan tuntutan Bharada E atau Richard Eliezer sebagai terdakwa pembunuhan Brigadir J atau Nofriansyah Yosua Hutabarat

Putri Candrawathi Terima Remisi Natal 1 Bulan, Bagaimana Ferdy Sambo?

Pasalnya, sikap ini membuat Mantan Plt Jaksa Agung Muda Bidang Pengawasan (Jamwas) Kejaksaan Agung (Kejagung), Djasman Mangandar Pandjaitan terheran-heran dengan sikap tersebut. 

Ia pun menjelaskan bahwa selama bertugas menjadi jaksa, dia tak pernah mengalami hal serupa. Dia menyebut sikap jaksa harus berani dan tegas terhadap tuntutannya. 

Buntut OTT KPK, Kejagung Pecat Kajari dan Kasi Pidsus Bondowoso

“Jaksa itu harusnya berintegritas, profesional dan berani,” ungkap Djasman dikutip dari VIVA pada Senin, 30 Januari 2023. 

Berikut ini sejumlah fakta sindiran Djasman kepada para jaksa yang kedapatan menahan tangis itu, di antaranya. 

Achsanul Qosasi Ditahan, Jadi Tersangka Baru Kasus Korupsi Proyek BTS 4G

Harus Diperiksa

Menurutnya tidak ada jaksa yang menangis ketika membaca tuntutan dari seorang terdakwa di dalam persidangan. Djasman lantas mendorong agar jaksa yang menangis itu untuk segera diperiksa. 

Halaman Selanjutnya
img_title