Kiai Muda Jatim Dukung Ganjar Gelar Ngaji Fiqih dan Praktik Sembelih Hewan Halal di Gresik

Kiai Muda Dukung Ganjar Gelar Ngaji Fiqih
Sumber :
  • Nur Faishal/ Jatim Viva

Sementara Pengurus Ponpes Internasional Al-Illiyin, Arif Luqman Ahmad menilai kegiatan yang diadakan Kyai Muda Jawa Timur sangat bermanfaat bagi warga dan santri. 

Meneguhkan Peran Santri dalam Menangkal Paham Radikalisme

Menurutnya, santri dapat mengambil ilmu dan hikmah terkait materi yang diberikan.

“Santri di sini sangat antusias dengan kegiatan ini. Mudah-mudahan santri dapat mengambil ilmu serta hikmahnya bagaimana tata cara penyembelihan ayam secara baik dan benar sesuai syariat Islam,” kata Arif.

Ribuan PPPK Terima SK, Bupati Gresik: Tingkatkan Kompetensi dan Peduli Lingkungan

Arif pun berharap ke depan Kiai Muda Jawa Timur dapat kembali menyelenggarakan kegiatan positif lainnya untuk santri dan warga.

“Acara semacam ini sangat baik dan perlu berkelanjutan. Jadi, mungkin ke depannya dapat diadakan kegiatan yang dapat menambah ilmu santri dan jemaah lagi,” ujar dia.

Dilaporkan Istri Kasus Pornografi, Suami di Gresik Ditangkap Polisi

Selain melaksanakan ngaji fiqih, Kiai Muda Jawa Timur juga menggelar doa bersama untuk kedamaian dan kesejahteraan Indonesia.