BHS Keluhkan Antrean Panjang di Bandara Juanda, Kritik Kemenhub

Bambang Haryo Soekartono mengantre di Bandara Juanda.
Sumber :
  • Dok pribadi Bambang Haryo Soekartono

Dia juga mengeluhkan temperatur di gangway dan ruang menuju ke tempat pemeriksaan yang menurutnya sangat panas. “Ini semua merupakan tanggung jawab dari Kementerian Perhubungan karena tidak ada satu standarisasi pelayanan minimun dan kontrol yang sangat lemah. Padahal, terminal internasional merupakan etalase citra baik buruknya transportasi di Indonesia. Saya sangat prihatin dan sesalkan atas kejadian tersebut,” ujar BHS.

16 Tahun Adiluhung di Pelayaran Nasional, Bertekad Tingkatkan Kualitas Layanan

Seyogyanya, lanjut dia, Kemenhub harus dikelola oleh orang-orang yang kompeten, punya kapabilitas dan bisa mengkoordinasikan semua lembaga yang bekerja di lingkungan bandara atau di bawah Kemenhub. Di mana Kemenhub harus bisa mendudukkan sebagai leading sector untuk mengendalikan mereka supaya memberikan suatu pelayanan terbaik untuk masyarakat yang telah menggunakan transportasi publik,“ pungkas BHS.