Tabrak Aturan FIFA soal Gas Air Mata, Aremania: Copot Kapolda Jatim!

Suasana Tragedi Kanjuruhan.
Sumber :
  • V-Story/Viva.co.id)

"Sebenarnya begini, jujur kita sama Pak Ferly itu sudah kenal akrab, kita sudah bersahabat kita ngeman (menyayangkan). Yang kita heran waktu itu Brimob menembakkan gas air mata mengapa, kepolisian yang bertugas menjaga, kendalinya semua ada di kapolres," katanya. 

Kawal Aksi May Day di Surabaya, Polda Jatim Terjunkan 1.758 Personel

Di luar sosoknya yang baik, Dadang kembali menandaskan, Ferli tetap harus bertanggung jawab atas tragedi Kanjuruhan yang menewaskan ratusa Aremania karena ia dinilai yang seharusnya mampu mengendalikan aparat keamanan. 

"Cuma tindakan seperti ini tidak dibenarkan. Kenapa terjadi seperti ini, apa tidak bisa menerapkan SOP atau membriefing petugas Polres yang ditugaskan pada pertandingan tersebut," pungkasnya. 

Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan U-23 di Polda Jatim, ada Dangdutan Hingga Banjir Doorprize