Polisi Masih Menunggu Hasil Visum terkait Penyebab Kematian Anak Pamen TNI AU di Lanud Halim

Kapolresta Metro Jakarta Timur, Kombes Pol Leonardus Simarmata.
Sumber :
  • Viva

Kata dia, orang tua korban adalah perwira menengah. Adapun korban bersekolah di kawasan Lanud Halim. Oka mengatakan, pihaknya bersama polisi masih mendalami penyebab kematian korban. Maka dari itu, dia belum bisa berkata lebih jauh.

Kompak, Polisi-TNI Sinergi Bantu Warga Kota Mojokerto Terdampak Banjir 

"Perwira menengah, keluarga besar TNI AU, yang tinggal di lingkungan Halim. Seperti yang sudah disampaikan, CHR ini masih berusia 16 tahun, bersekolah di lingkungan Lanud Halim Perdanakusuma," ujarnya lagi.

Artikel ini telah tayang di viva.co.id berjudul "Usut Sebab Kematian Anak Pamen TNI AU di Lanud Halim, Polisi Tunggu Hasil Visumhttps://www.viva.co.id/berita/nasional/1641498-usut-sebab-kematian-anak-pamen-tni-au-di-lanud-halim-polisi-tunggu-hasil-visum?page=2

Mayat Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Membusuk di Driyorejo Gresik