Polres Gresik Tangkap Enam Pelaku Pengeroyokan Pesilat Hingga Tewas

Kasatreskrim Polres Gresik AKP Aldhino Prima Wirdhan
Sumber :
  • Tofan Bram Kumara/Viva Jatim

Seperti di ketahui, kronologi kematian korban perguruan silat itu, bermula Sabtu, 7 Oktober 2023 malam, saat korban melakukan ujian kenaikan tingkat (UKT) atau tes kenaikan sabuk perguruan. Disana, ada empat pos tempat yang harus dilalui korban untuk ujian kenaikan sabuk ini.

Perempuan di Trenggalek Tewas Tertimpa Pohon Asam Setinggi 11 Meter

Di RSUD Ibnu Sina Gresik, dua kali korban mengalami koma. Pada Minggu malam, jantung korban sempat berhenti, lalu dilakukan pemeriksaan jantung bergerak kembali. Senin paginya, sebelum malamnya meninggal. Jantung kembali berhenti hingga akhirnya meninggal Senin malam.

Dari hasil autopsi di Rumah Sakit, korban mengalami pendarahan otak total, 180 derajat. Juga ada pembekuan dan pendarahan di bagian leher serta retak dan pendarahan tulang rusuk nomor 7.

Polisi Gresik Tangkap Pengedar Sabu di Kandang Ayam di Pulau Bawean