Ajak Bupati Trenggalek, Mas Dhito Bakal Rutinkan Riding Vespa

Suasana riding bareng OPD Pemkab Kediri dan Mas Dhito
Sumber :
  • Prokopim Pemkab Kediri

Menurut Mas Dhito, kegiatan itu dilakukan lantaran inisiasi kepala OPD memanfaatkan waktu longgar ditengah kesibukan urusan birokrasi. Kendati tak persiapan sebelumnya jauh-jauh hari, ajakan pun disambut Mas Dhito.

Pemkab Kediri Bakal Buka Wisata Ubalan Akhir 2025

Mas Dhito menyadari bahwa pekerjaan yang padat di pemerintahan  membuat kepala OPD yang ada di Pemerintah Kabupaten Kediri butuh refreshing. 

Disisi lain, riding bareng jajaran yang baru kali pertama dilakukan itu dapat meningkatkan kekompakan antara pimpinan dengan kepala OPD sebagai tim dalam menjalankan pemerintahan.

Mas Dhito Ingin Pulangkan Prasasti Harinjing Jadi Penanda Harjad Kediri

Sebagai informasi, kegiatan riding bareng mengendarai vespa tersebut diikuti tujuh kepala OPD di lingkungan Pemkab Kediri. Bukan hanya menggunakan vespa klasik, dari puluhan orang yang ikut, beberapa diantara nampak menggunakan vespa matic.