Profil Gus Samsudin, Tersangka Dalang Video Konten Aliran Sesat Boleh Tukar Pasangan

Samsudin alias Gus Samsudin di Polda Jatim.
Sumber :
  • Mokhamad Dofir/Viva Jatim

Surabaya, VIVA Jatim-Baru baru ini publik dihebohkan dengan konten aliran sesat boleh tukar pasangan yang diprakarsai oleh oleh Gus Samsudin

Polda Jatim Asistensi Kasus Perundungan Oknum Pengusaha di Surabaya

Gus Syamsudin ditetapkan sebagai tersangka usai menjalani serangkaian pemeriksaan pada Kamis, 29 Februari 2024, lalu oleh penyidik Kepolisian Daerah Jawa Timur. 

Publik tentu penasaran siapakah sebenarnya sosok Gus Samsudin ini hingga bisa menjadi kretor tersebarnya aliran sesat boleh tukar pasangan yang menghebohkan warga. Berikut Profil Gus Samsudin.

Nikita Mirzani Diperiksa Polda Jatim sebagai Saksi Laporan Istri Juragan 99

Profil Gus Samsudin

Samsudin, atau yang lebih dikenal dengan sebutan Gus Samsudin Jadab, adalah seorang individu yang berasal dari Lampung dan lahir pada tahun 1989. Dia menjalani masa pendidikan pesantren di Kabupaten Cepu, Jawa Tengah.

Update Kasus Pengusaha Surabaya Suruh Siswa Menggonggong, Polisi Periksa 8 Saksi

Meskipun dia tidak berasal dari keluarga kiai, gelar "Gus" yang melekat pada namanya bukanlah karena itu. Gus Samsudin mengakui bahwa gelar tersebut merupakan panggilan yang diberikan oleh masyarakat Jawa. Baginya, "Gus" memiliki makna positif, yaitu sebagai anak yang baik.

Meskipun demikian, pendidikan yang dia jalani bukanlah di pesantren agama, dan dia juga tidak mendalami ilmu agama atau mengaji. Pengamatan mengenai kehidupan Gus Samsudin menunjukkan bahwa dia belajar dari aliran sesat.

Halaman Selanjutnya
img_title