Kisah Cicit Rasulullah SAW yang Miliki Julukan Lautan Ilmu

Ilustrasi Ilmuwan Muslim
Sumber :
  • Istimewa

“Karena Hawa itu diciptakan dari tulang rusuk benda hidup, yakni manusia atau Adam, menjadi Hawa,” jawabnya. 

Marak Hiburan Malam dan Nikah Sesama Jenis Jadi Sisi Gelap Arab Saudi

Pertanyaan ketiga kembali dilontarkan Thous, seakan masih belum puas dengan kebenaran akan keluasan ilmu Imam Muhammad Al Baqir. Kali ini ia menanyakan perihal asal usul iblis.

“Iblis kenapa mendapatkan julukan iblis?” tanya Thous.

Garuda Terlambat 28 Jam Pulangkan Jemaah Haji, Kemenag: Delay Lagi dan Lagi

“Karena iblis itu Ablasa (putus asa) dari rahmatnya Allah. Julukan iblis karena diputus rahmatnya oleh Allah SWT,” Jawab Imam Muhammad Al Baqir. 

Masih belum puas, Imam Muhammad Al Baqir pun terus dicecar pertanyaan oleh Thous. Setelah bertanya iblis, pria Yaman itu kemudian menanyakan perihal jin. 

Jemaah Haji Debarkasi Surabaya Wafat di Tanah Suci Bertambah jadi 68 Orang

“Kenapa dinamakan Jin?,” kata Thous bertanya untuk keempat kalinya.

“Karena jin itu Istajannu (sembunyi). Makanya mendapat julukan Jin. Tidak dilihat manusia,” jawab Imam Muhammad Al Baqir.

“Imam sebutkan kepadaku siapa makhluk yang pertama kali berdusta atau berbohong?”

“Ia adalah setan,” jawab Imam Muhammad Al Baqir. 

Halaman Selanjutnya
img_title