Terbukti Berhasil! Ini Langkah Berbisnis Rumahan dengan Modal Kecil

Ilustrasi bisnis rumahan
Sumber :
  • Istimewa

Pelajari Profil Calon Pembeli

Mulailah Catat Keuangan Bisnis UMKM Anda Selama Ramadan 2024

Bila sudah ditemukan peluangnya serta menentukan jenis usaha apa yang akan dijalani, selanjutnya tentukan siapa saja konsumen sasaran dari produk tersebut. Dengan menentukan target pasar, calon pelaku usaha dapat lebih mudah menentukan strategi pemasaran. 

Manfaatkan Media Sosial dengan Baik

Beras SPHP Diperjualbelikan di Marketplace Diatas HET, Ini Respons Bulog Tulungagung

Pemanfaatan media sosial dapat membantu meningkatkan awareness toko dan produk di e-commerce. Misalnya, buat konten media sosial yang unik dan bisa menjadi ciri khas penjual. Perhatikan tren yang sedang banyak diganderungi masyarakat di media sosial. 

Bila memungkinkan, manfaatkan juga jasa marketplace yang tersedia di banyak situs. Misalkan Shopee, Tokopedia, dan sebagainya. Hal ini tentu guna mengefisiensi transaksi antara anda dan pembeli. Selain itu juga menjangkau lebih banyak. 

Tingkatkan Ekonomi Inklusif, StatsMe Bertekad Berdayakan UMKM Sektor Kuliner

Bangun Tim Kecil-kecilan

Pertimbangkan membangun tim kecil-kecilan untuk menunjang bisnis. Kehadiran tim dapat mendorong produktivitas usaha. Bagi UMKM dengan usaha rumahan modal kecil, jangan ragu untuk meminta bantuan dari keluarga atau rekan dekat. 

Halaman Selanjutnya
img_title