Pj Gubernur Adhy Sebut Hasil Cabor Renang di PON XXI Sesuai Target
Senin, 16 September 2024 - 07:12 WIB
Sumber :
- Pemprov Jatim
“Untuk nomor Gaya bebas Putra, awalnya kita pikir agak sulit. Tetapi ternyata alhamdulillah Akbar bisa berhasil meraih perunggu," katanya.
Kendati telah juara, Adhy menyampaikan proses evaluasi dan perbaikan harus terus dilakukan. Tujuannya agar regenerasi atlet terus terjadi sehingga pada ajang PON selanjutnya, Jatim semakin berjaya.
"Hasil ini akan kita evaluasi lagi, untuk estafet selanjutnya," ujarnya.
Baca Juga :
Empat Pelajar Mojokerto Meninggal Terseret Ombak, Pemprov Jatim Akan Evaluasi Kegiatan Outing Class
Sebagai informasi, selain cabor renang, Adhy bersama rombongan juga menonton langsung dua pertandingan cabor lainnya yakni cabor boling dan cabor wushu di Gedung Serbaguna Pemprov Sumatera Utara.