Serba-serbi Pergantian Tahun: Kesenian Tradisional Tampil Meriah di Surabaya

Pagelaran Kesenian di penghujung tahun 2022 di Surabaya
Sumber :
  • Istimewa

Ia pun menjelaskan bahwa di Balai Pemuda Surabaya, masyarakat dimanjakan dengan pagelaran Ketoprak oleh Grup Ketoprak Setyo Budaya dari pukul 15.00 WIB hingga 17.30 WIB. Selain itu, di waktu bersamaan masyarakat juga disuguhi pertunjukan seni Reog di halaman tengah Alun-Alun Surabaya.

THR-TRS di Surabaya bakal Dijadikan Tempat Konser Skala Internasional

Dilanjutkan dengan penampilan musik akustik di Plaza Timur Alun-Alun Surabaya pada pukul 19.00 WIb sampai 21.00 WIB. Sedangkan di Gedung Balai Budaya, masyarakat juga tengah menikmati pertunjukan seni ludruk. 

“Masyarakat juga menikmati pagelaran Wayang Kulit di Halaman Tengah Alun-Alun Surabaya mulai pukul 18.00 WIB sampai 22.00 WIB. Pertunjukan wayang tersebut akan didalangi oleh Slamet Pendik,” tambah Fikser.

Wali Kota Eri Cahyadi Sebut Rumdisnya adalah Rumah Masyarakat Surabaya