Pasar Karang Menjangan di Surabaya menjadi pusat berburu takjil saat Ramadan. Dari kolak pisang, es blewah, hingga aneka gorengan, semua tersedia untuk menemani berbuka.
Kediri membutuhkan lebih dari 200 dapur untuk mensukseskan program Makan Bergizi Gratis. Saat ini baru empat dapur yang beroperasi. Sisanya sedang proses pengadaan.
ondok Pesantren Mambaul Hikam Blitar melestarikan tradisi salat tarawih kilat sejak 1907. Hanya 10-12 menit, tetap sesuai syariat, dan dipadati ribuan jemaah.
Harga aneka cabai di Pasar Induk Pare mengalami penurunan Rp2.000 hingga Rp5.000 per kilogram. Pasokan meningkat, sementara serapan industri tetap stabil.
Banjir akibat hujan deras merendam tiga kecamatan di Kabupaten Bojonegoro. Banjir itu menyebabkan ratusan rumah terendam dan satu orang dilaporkan meninggal dunia.
Ketua DPD PDIP Jatim MH Said Abdullah mengatakan bahwa paket sembako lebaran diberikan sebagai bentuk apresiasi kepada para kader Banteng di Jawa Timur.