Buntut Dana Hibah Pemprov, Giliran Anwar Sadad Diperiksa KPK hingga 2,5 Jam

Wakil Ketua DPRD Jatim Anwar Sadad Usai diperiksa KPK.
Sumber :
  • Nur Faishal/ Jatim Viva

"Mudah-mudahan ini menjelaskan. Apa yang selama ini masyarakat Jawa Timur hampir dua bulan. Saya kira ini ombang-ambing yang dengan berbagai polemik dengan kejadian seperti itu," pungkas dia.

Lakukan Pencegahan secara Masif, Pj Gubernur Adhy: Angka Perkawinan Anak di Jatim Turun Signifikan

Perlu diketahui, Selain Sadad, terpantau Ketua DPRD Jatim, Kusnadi dan Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Jatim yang merupakan eks Kepala Dinas PU Sumber Daya Air Jatim, Muhammad Isa Anshori turut diperiksa di BPKP Jatim. Ada juga informasi kalau Wakil Ketua DPRD Jatim, Anik Maslachah dan Iskandar diperiksa.