DPRD Jatim Ungkap Peternak di Sampang belum Tersentuh Ganti Rugi PMK

Ketua Komisi C DPRD Jatim Abdul Halim.
Sumber :
  • A Toriq A/Viva Jatim

Kendati demikian, menurutnya kasus PMK di Kabupaten Sampang saat ini sudah melandai. Hal itu ditandai dengan kondisi pasar yang terus beranjak ramai. 

Ansor Jatim Respons Polemik Warung Madura: Itu Konsep Nyata Ekonomi Kerakyatan

"Kondisi sepi terjadi menyeluruh di pasar hewan di Sampang semenjak PMK. Namun, saat ini lambat-laun mulai ramai, ini menandakan bahwasanya masyarakat sudah tidak lagi takut untuk memasarkan ternaknya karena korban PMK melandai," ujar Halim.