Status Gunung Raung Meningkat Jadi Waspada

Gunung Raung Banyuwangi
Sumber :
  • istimewa

“Selama Desember 2023 tidak terekam adanya Gempa Vulkanik Dalam, menunjukkan saat ini aktivitas fluida (gas, cairan, padatan batuan) berada pada kedalaman relatif dangkal dengan sistem terbuka, didukung dengan terekamnya getaran Tremor Menerus selama periode ini,” ucapnya.

Memasuki Kemarau, Wisatawan Diminta Tak Memicu Kebakaran

Ia mengimbau, pada tingkat aktivitas Level II atau waspada ini masyarakat dan pengunjung atau wisatawan untuk tidak mendekati pusat erupsi di kawah puncak dengan radius 3 kilometer.

"Masyarakat agar mematuhi rekomendasi yang dikeluarkan oleh Badan Geologi melalui Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi,” pungkasnya.

Melihat Eksotisme Pantai Mutiara hingga Ekspor Tangkapan Ikan Tuna