Makna At-Taawun, Gedung UM Surabaya yang Diresmikan Buya Haedar dan 2 Menteri Jokowi

Gedung At Ta’awun Tower Universitas Muhammadiyah
Sumber :
  • Mokhamad Dofir/Viva Jatim

Gedung Ta'awun Tower tersebut memiliki 23 lantai yang akan digunakan sebagai Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surabaya. Puluhan lantai itu meliputi, basemen, ruang dekanat, ruang dosen kedokteran, laboratorium parasitologi dan mikrobiologi, laboratorium patologi klinik dan biokimia.

Bupati Tulungagung Eks PDIP Miliki KTA Gerindra: Saya Prajurit Apapun Tugasnya Siap

Di lantai enam terdapat laboratorium histologi biomedik dan patalogi anatomi, lalu lantai tujuh ada laboratorium farmokologi dan fisiologi.

Lantai berikutnya skill lab, skill lab tutorial dan manekin. Di lantai 12 terdapat skill lab, lantai 13 merupakan ruang dosen Fakultas kedokteran Gigi dan Mulut serta ruang dekanat.

Terlilit Utang Rp40 Juta, Suami Nekad Jual Istri ke Pria Hidung Belang

Ruang manekin ada lagi di lantai 15, kemudian ruang kuliah, laboratorium biologi oral dan laboratorium basah kering dan ITMKG di lantai 16. Di lantai 17 ada ruang baca, ruang kuliah, digital dentristry dan ruang tutorial. Lalu ruabg CBT di lantai 19. Ruang teater terdapat di lantai 20 sampai 21.

Di lantai 22 ada ruang senat, Ruang BPH dan ruang rapat. Dan lantai terakhir merupakan auditorium.

Berkas Lengkap, Kades Terjerat Korupsi Dilimpahkan ke Kejari Tulungagung