Blak-blakan Penjual Es Tebu Seksi di Bypass Mojokerto, Sering Diajak Kencan

Salah seorang penjual Es Tebu di sepanjang jalan Bypass Mojokerto
Sumber :
  • VIVA Jatim/M Lutfi Hermansyah

Mojokerto, VIVA Jatim - Sepanjang jalan Bypass Mojokerto terkenal dengan fenomena penjual es berpenampilan seksi dan berparas cantik. Tepatnya di area perbatasan Kelurahan Kedundung, Kecamatan Magersari, Kota Mojokerto.

Bus Sugeng Rahayu tak Berkutik Dihadang Polisi saat Terobos Jalan Macet di Bypass Mojokerto

Keberadaan warung es tebu itu memang telah lama menjamur. Penjaganya didominasi para wanita. Paras dan penampilannya pun tak laiknya seorang penjual es. Berpenampilan cantik sudah menjadi tuntutan untuk menarik pembeli. Terlebih lagi, warung-warung es tebu ini bersaing satu sama lain.

Dengan begitu, mereka pun sukses mencuri perhatian berkat kecantikan dan kesaksiannya, hingga jadi jujugan para pria untuk sekadar melepas dahaga. 

H+4 Lebaran, Arus Lalin di Bypass Mojokerto Ramai Lancar

Tak heran, jika mereka sering kali mendapat godaan dari pelanggan. Bahkan ada saja pelanggan yang meminta nomor telepon atau WhatsApp maupun mengajak untuk kencan

Hal itu diakui oleh Wanda, salah satu penjual es tebu. Meski begitu, wanita berusia 24 tahun asal Kecamatan Gedeg, Kabupaten Mojokerto ini menganggap godaan adalah hal lumrah dan bagian dari tantangan. 

Pemotor Tewas Terlindas Saat Coba Salip Truk Tronton di Bypass Mojokerto

Janda anak satu ini mengaku kerap mendapat godaan dari pelanggan. Namun, ia belum pernah mendapat perlakuan tak sopan dari para pelanggannya. Godaan-godaan yang ia terima hanya sebatas diajak kenalan hingga diminta nomor WhatsApp. Modusnya ingin jadi pelanggan. 

"Banyak (minta nomor WA) untuk jadi pelanggan katanya, tujuannya menghubungi nanti bungkus berapa gitu. Kadang-kadang ada yang mengajak kencan. Saya biasa saja, karena niat saya hanya disini kerja. Yang penting mental," katanya saat ditemui VIVA Jatim di lapak jualannya, Jumat, 8 Desember 2023. 

Halaman Selanjutnya
img_title