Resep Ikan Tongkol Kuah Santan Plus Peyek Udang Sederhana tapi Maknyus

Ikan tongkol kuah santan dan peyek udang.
Sumber :
  • Dokumen Nur Imama

Bahan-bahan: 1 ons udang kecil yang segar; 5 sendok tepung beras; 5 sendok tepung serbaguna; 1/2 sendok teh penyedap rasa; 2 helai bawang daun dipotong-potong; dan air kurang lebih 150 ml.

Indahnya Pesona Laut yang Tersimpan di Balik Bisingnya Kota Industri Gresik

Cara membuat: Cuci udang dengan bersih dan turiskan; campur semua bahan yang sudah disiapkan; tuangkan air sedikit demi sedikit sampai adonan tidak begitu kental; lalu panaskan minyak goreng di wajan atau tempat penggorengan.

Setelah minyak goreng panas, tuang adonan menggunakan sendok kuah atau apa saja, dicetak tipis agar peyek makin krispi; Lalu goreng cetakan peyek tersebut hingga matang dan krispi.

Kuliner Lobster Khas Pulau Bawean, Olahan Sea Food yang Bikin Ngiler

Selamat mencoba dan menikmati.